Sahabat.com - Tiga perusahaan otomotif di Korea Selatan (Korsel) melakukan penarikan kembali (recall) terhadap 104.120 kendaraan.
Penarikan tersebut dilakukan guna memperbaiki suku cadang yang rusak pada kendaraan dari 3 model berbeda.
Hal itu disampikan Kementerian Pertanahan, Infrastruktur dan Transportasi Korsel, pada Kamis (18/1/2024), seperti dilansir dari Yonhap.
Baca Juga: Kantong Udara Bermasalah, Toyota Recall 1 Juta Kendaraan
Ketiga perusahaan otomotif itu, yakni Renault Korea Motors, Kia Corp., dan produsen van listrik Korsel Jeis Mobility.
Kementerian menyebutkan, masalah yang mendorong penarikan tersebut termasuk kerusakan komponen pada modul sistem pengereman anti-lock di lebih dari 83 ribu unit model Renault SM3.
Lalu, masalah juga timbul pada katup pengisian bahan bakar yang cacat di lebih dari 18.900 unit mobil kompak Kia Carens.
0 Komentar
Resmi Diluncurkan, Segini Wuling Cloud EV Dibanderol
BMW Sebut Penggunaan Transmisi Manual Berakhir, Termasuk Model M
PT TAM Gelar Recall, Pemilik Mobil Ini Diimbau Segera Lakukan Pemeriksaan di Bengkel Resmi
Industri Mobil China Catat Pertumbuhan Selama 2023
Hyundai Garap Pikap Listrik Ioniq, Calon Pesaing Tesla Cybertruck
Hyundai Siap Lampaui Penjualan Global 100 Juta Kendaraan
Toyota Siap Umumkan Manajemen Baru Daihatsu Global
Leave a comment